Trik Main Game Shopee Mancing

Trik Main Game Shopee Mancing

 PLANBISNIS - Bermain permainan untuk mengisi kegabutan atau cuman senang dengan game nya saja, menurutku enak loh sob. Kita bermain game dapat reward, jadi tidak sia-sia waktu yang kita gunakan.

Bagi anda yang suka main game di aplikasi Shopee,entah itu goyang shopee, Shopee Lucky Prize, saya akan membahas bagaimana trik untuk menangkan Shopee Mancing.

Sebelum menuju ke pembahasan intinya, apakah itu Shopee Mancing? Shopee Mancing ialah Game yang tersedia di aplikasi shopee ,pengguna bisa mendapatkan rajanya ikan besar seperti hiu tentu saja dengan cara di pancing.

Semakin banyak dan besar yang kalian dapat maka semakin banyak pula koin yang kalian kumpulkan, koin tersebut bisa kalian gunakan untuk membeli barang di aplikasi shopee.

Pertama memulai untuk main game mancing ini kalian di kasih reward poin sebesar 2.000, lumayan juga kan untuk memulai menombak ikan. Jadi poin di kasih dengan cuma-cuma ini untuk modal kalian sob, karena sekali tembakan kalian akan dikurangi poinnya.

Caranya cukup gampang untuk kalian yang mau memainkan game Shopee Mancing ini.

Oh ya jangan kaget kalau main game ini karena namanya Shopee Mancing tapi permainannya harus menembak ikan hehe.

Caranya kalian harus mengarahkan ke target (ikan) kemudian lepas tembakan mengenai sasaran tersebut dan kalian mendapatkan poin.

Cara bermain shopee pancing untuk mendapatkan hasilnya :

  1. Pastikan kamu sudah terdaftar sebagai pengguna aplikasi shopee.
  2. Abaikan langkah 1 jika sudah memasang dan mendaftar sebagai pengguna shopee.
  3. Berikutnya buka/jalankan aplikasi shopee.
  4. Di halaman utama/beranda shopee ➝pilih shopee games➝Kemudian terbuka halaman shopee games.
  5. Kemudian silahkan geser halaman ke atas untuk menemukan dan main shopee mancing di aplikasi shopee.
  6. Klik pada game "shopee mancing" untuk mancing ikan berhadiah di aplikasi shopee.
  7. Cara main shopee mancing di shopee menggunakan tembakan yang tersedia
  8. Arahkan tembakan pada ikan yang akan kamu tangkap.
  9. Semakin besar jenis hewan laut/ikan yang kamu tembak nilai poinnya akan semakain tinggi yang kamu dapat seperti gurita dan raja hiu.

Ingin Mendapatkan Poin Yang Banyak?

Simak berikut trik kalau kalian mau mendapatkan poin banyak di game mancing shopee, tentu saja yang namanya permainan pasti ada kalah ada kemenangan. Kalau kalian main kalah terus ya harus belajar triknya.

Kalian harus mengincar target sasaran agar mendapatkan poin yang banyak, seperti ikan HIU,Gurita, dan Ikan Kakap.

Trik Main Game Shopee Mancing

Trik mendapat banyak bounus poin main shopee mancing  :

  • Setiap hewan laut memiliki nilai poin yang berbeda-beda dari hewan paling kecil hingga hewan laut paling besar.
  • Semakin ikan laut (hewan laut yang kamu tembak/tangkap maka akan semakin tinggi nilai poinnya).
  • Jangan berhenti mengejar ikan berukuran besar agar kamu berhasil mendapat poin yang banyak dalam bermain shopee mancing ikan berhadiah.

Hadiah Yang diperoleh Saat Selesai Main Game

Tentu saja kalau bermain game di aplikasi marketplace ada rewardnya, tergantung masing masing marketplace tersebut, di aplikasi shopee sendiri main game selain mendapatkan poin kalian juga akan di beri hadiah berupa.

- POWER BANK
- RICE COOKER
- HANDPHONE
- KOIN SHOPEE

Dan masih banyak hadiah yang lainnya, kalau ada event pasti hadiahnya sangat menarik.

Itu dulu ya sobat yang bisa saya bagikan untuk kalian yang mau tau trik bermain shopee mancing.


Posting Komentar untuk "Trik Main Game Shopee Mancing"